Di kubu tuan rumah yang sudah unggul agregat, Simone Inzaghi tampaknya akan lebih sedikit bersantai dengan mengisirahatkan beberapa pemain andalannya.
Media setempat melaporkan jika Inter bakal menurukan benerapa pemain pelapis seperti Yann Bisseck, Davide Frattesi, Carlos Augusto, dan Mehdi Taremi.
Inzaghi akan mengistirahatkan Alessandro Bastoni, Nicolo Barella, dan Lautaro Martinez yang selalu tampil di tengah padatnya jadwal tanding Inter.
Belum lagi, pada akhir pekan mendatang, La Beneamata akan melakoni laga krusial melawan Atalanta di ajang Serie A.
Prediksi Line Up
Inter Milan
Sommer; Pavard, Acerbi, Bisseck; Dumfries, Frattesi, Calhanoglu, Mkhitaryan, Augusto; Thuram, Taremi
Feyenoord
Wallenruther; Mitchell, Beelen, Hancko, Bueno; Moder, Smal, Paixao; Moussa, Ueda, Caranza
Saksikan laga babak 16 besar Liga Champions antara Inter Milan kontra Feyenoord, Rabu dini hari 12 Maret 2025 pukul 03.00 WIB melalui link di bawah.
LINK LIVE STREAMING INTER vs FEYENOORD
Disclaimer: Untuk dapat menyaksikan laga Inter vs Feyenoord secara streaming, Anda harus berlangganan terlebih dulu di platform tersebut.