Harga Emas Antam Hari Ini Selasa 11 Maret 2025, Terjun Bebas!

Selasa 11 Mar 2025, 10:57 WIB
Harga emas Antam hari ini Selasa, 11 Maret 2025. (Foto: Ist)

Harga emas Antam hari ini Selasa, 11 Maret 2025. (Foto: Ist)

Per hari ini, harga buyback emas Antam ditetapkan Rp0 per gram, yang berarti perusahaan tidak melakukan pembelian kembali emas dari investor untuk sementara waktu.

Dalam setiap transaksi emas batangan, baik saat membeli maupun menjual kembali, terdapat aturan perpajakan yang perlu diperhatikan.

Berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 34 Tahun 2017, pembelian emas batangan dikenai Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 22 sebesar 0,9 persen dari total transaksi.

Namun, pemegang Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) berhak mendapatkan potongan pajak sehingga hanya dikenai tarif 0,25 persen untuk setiap pembelian emas.

Baca Juga: Harga Emas Antam Lompat Tinggi Hari Ini, Dijual Dapat Untung Besar

Aturan ini diperbarui dalam PMK Nomor 38 Tahun 2023, yang memberikan insentif bagi pembeli emas dengan NPWP.

Setiap pembelian emas batangan akan disertai dengan bukti potong PPh 22, yang dapat digunakan sebagai bukti pelaporan pajak tahunan.

Sementara itu, untuk transaksi buyback, PPh 22 akan dikenakan dengan ketentuan berbeda, yaitu berdasarkan nominal penjualan emas kembali ke Antam.

Harga Emas Antam Hari Ini

Berikut adalah daftar harga emas Antam terbaru untuk Selasa, 11 Maret 2025, berdasarkan pecahan yang tersedia di pasar:

0,5 gram : Rp889.500

1 gram : Rp1.679.000

2 gram : Rp3.298.000

Berita Terkait
News Update