Melihat akun Instagram PT Taspen selaku lembaga yang mengrus soal pencairan pensiun PNS, @taspen, belum ada hilal terkait THR Pensiunan PNS.
Namun, berdasarkan Surat Keputusan Bersama (SKB) Tiga Menteri Nomor 1017 Tahun 2024, THR periode Ramadhan atau Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah diprediksi akan cair pada 31 Maret-1 April 2025.
Bahkan, pada tahun-tahun seblumnya, THR biasanya dicairkan sekitar 10 hari sebelum jatuhnya hari raya tersebut. Maka, dapat disimpulkan bawa belum ada informasi resmi terkait pencairan THR.
Perkiraan Besaran Nominal THR Pensiunan PNS 2025
Berikut estimasi besaran THR pensiunan PNS tahun 2025 apabila mengacu dengan kenaikan uang pensiun sebesar 12 persen pada 2024 lalu:
- Golongan I: Rp1.748.096 – Rp2.256.688
- Golongan II: Rp1.748.096 – Rp3.208.800
- Golongan III: Rp1.748.096 – Rp4.029.536
- Golongan IV: Rp1.748.096 – Rp4.957.008
Demikian informasi yang dapat Anda simak terkait THR Pensiunan PNS 2025, semoga bermanfaat.