Jelang Semen Padang vs Persib, Kabau Sirah Harus Tampil dengan Skuad Seadanya Kontra Maung Bandung

Senin 10 Mar 2025, 05:29 WIB
Semen Padang harus kehilangan sejumlah pemain saat menjamu Persib Bandung di BRI Liga 1. (Sumber: Tangkapan layar/Instagram @semenpadangfcid)

Semen Padang harus kehilangan sejumlah pemain saat menjamu Persib Bandung di BRI Liga 1. (Sumber: Tangkapan layar/Instagram @semenpadangfcid)

Ia mendapatkan motivasi untuk bermain secara lebih baik hingga dua kali lipat untuk memberikan dampak yang positif bagi Semen Padang dan berikan hasil yang terbaik.

Baca Juga: Resmi! Semen Padang vs Persib tidak Live Indosiar, Begini Cara Nonton Secara Streaming

"Sebagai pemain Jawa Barat memiliki motivasi dua kali lipat dari pemain lain, ingin memberikan kontribusi untuk semen Padang dan memberikan yang terbaik untuk pertandingan besok, semoga dapat hasil terbaik di pertandingan besok," tegasnya.

Berita Terkait
News Update