Ini Cara Menjawab Azan Sesuai Sunnah, Tak Boleh Sembarangan Ya!

Senin 10 Mar 2025, 17:22 WIB
Begini cara menjawab azan yang benar menurut sunnah. (Sumber: Usplash/ Masjid Arrahman)

Begini cara menjawab azan yang benar menurut sunnah. (Sumber: Usplash/ Masjid Arrahman)

“Tidaklah suara adzan yang keras dari yang mengumandangkan adzan didengar oleh jin, manusia, segala sesuatu yang mendengarnya melainkan  itu semua akan menjadi saksi pada hari kiamat.” (HR Abu Ya’la)

2. Yakin Akan Mengantarkan ke Surga

Dalam sebuah hadist, Rasulullah SAW bersabda: “Ketika muadzin mengumandangkan Allahuakbar Allahuakbar, lalu kalian menjawab allahuakbar allahuakbar.

Kemudian muadzin mengumandangkan asyhadu anlaa ilaaha illallah, lalu kalian menjawab asuhadu anlaa ilaaha illallah dan seterusnya hingga akhir adzan. Siapa yang mengucapkan itu dari dalalm hatinya maka akan masuk surga.” (HR Muslim)

3. Diampuni Dosa

Dalam hadist lain dikatakan: “Barangsiapa yang ketika mendengarkan adzan dia mengucapkan: aku bersaksi bahwasanya tiada tuhan yang berhak disembah kecuali Allah SWT dan bahwa Nabi Muhammad adalah utusan Allah SWT. Siapa yang mengucapkan itu maka dosa-dosanya akan diampuni.” (HR Ahmad, Muslim dan lainnya)

4. Diberi Shalawat oleh Allah SWT

Hadist selnjutnya menngatakan: “Apabila kalian mendengar muadzin, jawablah adzannya. Kemudian bacalah shalawat untukku. Karena orang yang membaca shalawat untukku sekali maka Allah akan memberikannya shalawat untuknya 10 kali.” (HR Muslim)

Baca Juga: Alhamdulillah! Ridwan Kamil Bersyukur Bisa Memandikan dan Mengadzani Jenazah Eril dengan Sempurna

Cara Menjawab Azan

Cara menjawab azan sebenarnya cukup mudah, karena hanya dengan melafalkan jawaban yang sama seperti apa yang ada dalam bacaan adzan.

Kecuali pada bacaan adzan yang berbunyi ‘Hayya ‘alash shalaah’ dan ‘Hayya ‘alal falah’. Untuk menjawab bagian itu, cara menjawabnya adalah dengan:

لاحول ولاقوّة الاّ بالله

Laa haula walaa quwwata illa billahi

Artinya: “Tidak ada daya upaya dan kekuatan, kecuali dengan pertolongan Allah.”

Hal ini juga akan berbeda saat mendengar adzan subuh. Maka, cara menjawab adzan subuh saat muadzin mengucapkan bacaan:

الصّلاة خير من النّوم

As shalaatu khairum minan naumi

Berita Terkait
News Update