POSKOTA.CO.ID - Untuk mengajukan KUR BNI 2025 hingga Rp500 juta, salah satunya syaratnya adalah melampirkan Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Kartu Keluarga (KK). Cek cicilannya di sini.
Kredit Usaha Rakyat (KUR) adalah peminjaman uang untuk membantu pembiayaan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Salah satu sumber pembiayaan alternatif yang memiliki bunga rendah dan tenor panjang.
Bank Negara Indonesia (BNI) adalah salah satu lembaga perbankan yang ditunjuk oleh pemerintah untuk menyalurkan KUR dan membantu pelaku UMKM yang masih kekurangan modal usaha.
Berikut ini simak secara lengkap mulai dari syarat sampai cicilan yang harus dibayarkan jika berhasil melakukan pengajuannya.
Syarat KUR BNI 2025
- Warga Negara Indonesia (WNI) dengan usia minimal 21 tahun atau sudah menikah.
- Usahnya yang dijalani sudah berjalan selama 6 bulan.
- Tidak memiliki Kredit Produktif atau Kredit Program lain dari perbankan atau lembaga pembiayaan.
Baca Juga: Cara Pengajuan daan Syarat KUR BRI 2025, Cek Cara Bayar Angsuran di Sini!
Dokumen yang Harus Disiapkan
- Fotokopi KTP dan KK.
- Fotokopi Surat Nikah (jika sudah menikah).
- Surat Izin Usaha (SIU).
- Fotokopi dokumen agunan (untuk plafon di atas Rp100 juta).
- Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) untuk plafon lebih dari Rp50 juta.
Baca Juga: Penasaran Tabel Angsuran KUR BRI 2025 Plafon Rp15 Juta Cicilan Berapa? Cek di Sini dengan Syaratnya
Plafon dan Cicilan KUR BNI 2025
1. Plafon Rp100 Juta
- Angsuran 12 bulan: Rp8.606.643
- Angsuran 24 bulan: Rp4.432.061
- Angsuran 36 bulan: Rp3.042.194
- Angsuran 48 bulan: Rp2.348.503
- Angsuran 60 bulan: Rp1.933.280
Baca Juga: Kenali Ciri-Ciri Jenis Kurma Palsu yang Wajib Anda Waspadai
2. Plafon Rp150 Juta
- Angsuran 12 bulan: Rp12.909.964
- Angsuran 24 bulan: Rp6.648.092
- Angsuran 36 bulan: Rp4.563.291
- Angsuran 48 bulan: Rp3.522.754
- Angsuran 60 bulan: Rp2.899.920
3. Plafon Rp200 Juta
- Angsuran 12 bulan: Rp17.213.286
- Angsuran 24 bulan: Rp8.864.122
- Angsuran 36 bulan: Rp6.084.387
- Angsuran 48 bulan: Rp4.697.096
- Angsuran 60 bulan: Rp3.866.560
4. Plafon Rp300 Juta
- Angsuran 12 bulan: Rp25.819.929
- Angsuran 24 bulan: Rp12.296.183
- Angsuran 36 bulan: Rp9.126.581
- Angsuran 48 bulan: Rp7.045.509
- Angsuran 60 bulan: Rp5.799.840
Baca Juga: Dana KUR Mandiri Rp10 Juta-Rp100 Juta Modal Usaha UMKM 2025, Cek Tabel Cicilannya Tenor 3 Tahun
5. Plafon Rp400 Juta
- Angsuran 12 bulan: Rp34.426.572
- Angsuran 24 bulan: Rp17.728.244
- Angsuran 36 bulan: Rp12.168.775
- Angsuran 48 bulan: Rp9.394.012
- Angsuran 60 bulan: Rp7.733.121
6. Plafon Rp500 Juta
- Angsuran 12 bulan: Rp43.033.215
- Angsuran 24 bulan: Rp22.160.305
- Angsuran 36 bulan: Rp15.210.969
- Angsuran 48 bulan: Rp11.742.515
- Angsuran 60 bulan: Rp9.666.401
Itulah dia penjelasan dari cicilan KUR BNI 2025 dengan plafon Rp500 juta. Semoga membantu dan bermanfaat.