Rp594.036 Angsuran KUR BRI 2025 Plafon Rp30 Juta, Ini Cara agar Pinjaman Kredit Usaha Rakyat Cepat Disetujui

Minggu 02 Mar 2025, 20:45 WIB
Ilustrasi pinjaman KUR BRI 2025 (Sumber: Poskota/Yusuf Sidiq)

Ilustrasi pinjaman KUR BRI 2025 (Sumber: Poskota/Yusuf Sidiq)

Pastikan legalitas usaha Anda benar-benar bisa diverifikasi oleh pihak bank dan usaha yang dimiliki benar-benar beroperasi.

Sesuaikan dengan Kemampuan Bayar

Bagian ini yang harus disesuaikan oleh Anda sebagai calon nasabah, agar terhindar dari gagal bayar (galbay) atau menunggak cicilan.

Idealnya cicilan tidak melebihi 30-40 persen pendapatan usaha Anda, supaya finansial bisnis Anda tetap sehat.

Demikian informasi seputar tabel angsuran KUR BRI 2025 serta bagaimana cara agar pinjaman cepat disetujui.

Berita Terkait
News Update