Persiapkan diri sejak sekarang untuk mengikuti tahapan seleksi Rekrutmen Bersama BUMN 2025." (Sumber: Pinterest)

Nasional

Rekrutmen Bersama BUMN 2025 Resmi Dibuka, Berikut Link dan Cara Mendaftarnya!

Minggu 02 Mar 2025, 14:30 WIB

POSKOTA.CO.IDRekrutmen Bersama BUMN (RBB) 2025 kembali dibuka, memberikan kesempatan bagi putra-putri terbaik bangsa untuk bergabung dengan perusahaan milik negara.

Pendaftaran dilakukan secara online melalui link situs resmi https://rekrutmenbersama.fhcibumn.id.

Berikut langkah-langkah pendaftaran yang perlu diperhatikan.

1. Buat Akun Para calon pelamar wajib membuat akun terlebih dahulu dengan cara:

Baca Juga: Rekrutmen Bersama BUMN 2025: Kesempatan Emas Berkarier di Perusahaan Milik Negara!

2. Unggah CV & Dokumen Pendukung Setelah memiliki akun, peserta harus melengkapi profil dan mengunggah dokumen yang diperlukan, antara lain:

3. Pilih dan Lamar Lowongan

Peserta dapat mencari dan memilih lowongan yang sesuai dengan kualifikasi mereka melalui menu "Lowongan". Setelah menemukan posisi yang diinginkan, pelamar dapat langsung mengklik "Apply" dan memantau status lamaran di menu "Lamaran Saya".

4. Tahapan Seleksi Proses seleksi terdiri dari beberapa tahap, yaitu:

Baca Juga: Rekrutmen BUMN 2025 Dibuka Maret! Cek Syarat, Jadwal, dan Cara Pendaftarannya

Kesimpulan Rekrutmen Bersama BUMN 2025 menjadi peluang besar bagi pencari kerja yang ingin berkarier di perusahaan-perusahaan BUMN. Karena adanya sistem kuota yang membatasi jumlah pendaftar, para pelamar disarankan untuk segera mendaftar sebelum kuota habis.

Pantau terus informasi terbaru melalui website resmi dan media sosial Kementerian BUMN & FHCI agar tidak ketinggalan jadwal pendaftaran serta tahapan seleksi.

Tags:
LinkBUMN 2025BUMNRekrutmen Bersama BUMN (RBB)Rekrutmen Bersama BUMN 2025Rekrutmen Bersama BUMN

Yugi Prasetyo

Reporter

Yugi Prasetyo

Editor