Posisi Calvin Verdonk di Timnas Indonesia Bakal Tersaingi Sosok Ini, Bawa Timnya Taklukkan Raksasa Liga Belanda

Minggu 02 Mar 2025, 06:07 WIB
Potret pemain Timnas Indonesia, Malik Risaldi (Kiri) dan Calvin Verdonk (Kanan). (X/@TimnasIndonesia)

Potret pemain Timnas Indonesia, Malik Risaldi (Kiri) dan Calvin Verdonk (Kanan). (X/@TimnasIndonesia)

Pasalnya, skuad Garuda tengah dipersiapkan oleh Patrick Kluivert dalam menghadapi Australia dan Bahrain, nanti.

Baca Juga: Nico O'Reilly Bersinar, Manchester City Kalahkan Plymouth 3-1 di FA Cup

Tentunya, kehadiran Dean James nanti membuat Kluivert memilki opsi selain Calvin Verdonk, untuk mengisi pos bek kiri.

Ini pun menjadi sinyal untuk Calvin Verdonk, bahwasnya ia bakal mendapat pesaing berat di timnas dengan hadirnya,Dean James.

Skuad Garuda bakal melanjutkan perjuangannya di Kualifikasi Piala Dunia 2026, pada bulan Maret ini.

Skuad Garuda bakal lebih dulu bertandang ke Sydney Football Stadium pada tanggal 20 Maret 2025, untuk menghadapi Australia.

Lima hari setelahnya, atau tepatnya tanggal 25 Maret 2025, tim Merah Putih bakal menjamu Bahrain di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta.

Berita Terkait
News Update