Setelah gol tersebut tim tamu yang dipimpin oleh Jamie Vardy berusaha untuk penyemangat kedudukan demi membawa setidaknya satu poin.
Namun keunggulan justru bertambah bagi tuan rumah setelah Jannik Vestergaard membobol gawang sendiri di menit ke-43.
Tendangan dari Jarrod Bowen mengenai kaki dari pemain asal Timnas Denmark disebut dan berbelok arah meluncur ke gawang sendiri.
Baca Juga: Hasil Copa del Rey 2024/2025: Real Madrid Kalahkan Real Sociedad 1-0 di Leg Pertama
Hingga turun minum skor 2-0 Tetap Bertahan untuk keunggulan bagi tuan rumah.
Pada babak kedua permainan semakin memiliki tensi tinggi dan masing-masing berusaha untuk mendapatkan gol tambahan.
Terlebih lagi Tim kamu berusaha minta gol ke gawang Alphonse Areola namun masih belum dapat menemui sasaran dikarenakan finishing yang kurang dipertajam.
Hal tersebut juga dialami oleh tuan rumah yang tak mampu mendapatkan gol tambahan pada laga kali ini.
Baca Juga: Heroik! 10 Orang Man United Berhasil Pecundangi Ipswich Town, Skor Akhir 3-2
Hingga peluit panjang tanda berakhir berakhirnya pertandingan ditiupkan oleh wasit, skor akhir 2-0 Tetap Bertahan untuk keunggulan tuan rumah.
Klasemen Sementara Liga Inggris
Dengan hasil ini membuat West Ham United berhasil mengumpulkan 33 poin dari 27 pertandingan dan berhak menduduki posisi ke-15 klasemen sementara.
Sementara itu, Leicester City masih harus terjerembab di posisi ke-19 klasemen sementara dengan koleksi 17 poin dari 27 laga.