Spoiler Anime Solo Leveling S2 Episode 9, Serangan Para Hunter Elit ke Pulau Jeju

Selasa 25 Feb 2025, 23:17 WIB
Film anime Solo Leveling season 2 episode 9 alur cerita bergabungnya para Hunter pemburu monster serangga ke pulau Jeju. (IG Solo Leveling Eng)

Film anime Solo Leveling season 2 episode 9 alur cerita bergabungnya para Hunter pemburu monster serangga ke pulau Jeju. (IG Solo Leveling Eng)

Namun untuk kelanjutannya, bergabung para Hunter dari kedua negara ini banyak dinantikan di episode 9 nanti.

Sebab, gencarnya para monster semut menyerang ke manusia yang ada di bumi ini menjadi sebuah ancaman.

Keberadaan para Hunter sebagai pemburu monster atau iblis yang datang ke bumi.

Episode 9 ini kemungkinan besar akan menampilkan kekuatan pada Hunter dari kedua negara yaitu Korea dan Jepang.

Apalagi Hunter Jinwoo yang berasal dari Hunter Korea ini banyak dinantikan kisah selanjutnya yang sudah memiliki pasukan bayangan terkuat telah mengalahkan Raja Iblis Baran.

Raja iblis Baran kini menjadi pasukan bayangan dari sosok utama anime Solo Leveling yaitu Jinwoo.

Berita Terkait
News Update