Info GTK Terbaru: Kabar Baik untuk Guru, TPG Bisa Cair Lebih Cepat? Begini Skema Pencairannya

Minggu 23 Feb 2025, 19:08 WIB
Update informasi GTK terkait pencairan TPG. (Sumber: Poskota/Arip Apandi)

Update informasi GTK terkait pencairan TPG. (Sumber: Poskota/Arip Apandi)

POSKOTA.CO.ID – Info terbaru terkait Tunjangan Profesi Guru (TPG) sedang menjadi perhatian utama para guru.

Baru-baru ini, beredar informasi mengenai perbaikan pada laman Info GTK yang memunculkan spekulasi mengenai pencairan TPG triwulan 1 tahun 2024.

Simak ulasan lengkapnya di bawah ini. Oleh karena itu, simak terus artikel ini sampai tuntas untuk mengetahui informasi selengkapnya.

Baca Juga: Tahapan Selanjutnya setelah Lulus Seleksi Administrasi P3K Tahap 2, Pencetakan Kartu Ujian hingga Seleksi Kompetensi, Simak Jadwalnya

Info GTK dalam Perbaikan, Pertanda Baik?

Saat ini, beberapa waktu lalu banyak guru yang melihat tampilan "sistem dalam perbaikan" di laman Info GTK. Fenomena ini bukan hal baru dan sering kali terjadi menjelang periode validasi data.

Perbaikan ini bisa menjadi sinyal bahwa proses administrasi sedang berjalan menuju pencairan TPG.

Berdasarkan pengalaman sebelumnya, sistem yang sedang dalam perbaikan biasanya menandakan adanya pembaruan data.

Ini bisa berarti validasi informasi terkait penerima tunjangan sedang dilakukan agar pencairan berjalan lancar.

Baca Juga: Gaji P3K Lulusan SMA Berapa? Cek Nominal dan Tunjangannya

Pencairan TPG Berpotensi Lebih Cepat

Mengacu pada Permendikbud 45 Tahun 2023, data penerima TPG seharusnya ditarik pada 31 Maret.

Namun, ada kemungkinan kebijakan ini mengalami perubahan agar pencairan bisa dilakukan lebih cepat.

Berita Terkait
News Update