Dana Bansos PIP 2025 Rp450.000 Diberikan untuk Siswa SD, Begini Cara Cek Penerimanya di HP

Jumat 21 Feb 2025, 21:50 WIB
Ilustrasi siswa jenjang SD penerima bantuan PIP melakukan pencairan di Bank BRI. (Sumber: (Kemdikbud))

Ilustrasi siswa jenjang SD penerima bantuan PIP melakukan pencairan di Bank BRI. (Sumber: (Kemdikbud))

Dengan selesainya proses tersebut, makan pencairan bansos PIP akan segera dilakukan bagi siswa SK Nominasi.

Cara Cek Penerima Bantuan PIP Tahun 2025

Tahun 2025 membawa beberapa perubahan, salah satunya dalam sistem pengecekan penerima bantuan PIP yang telah berganti alamat situs.

Berikut ini adalah cara yang bisa Anda lakukan untuk mengetahui apakah Anda terdaftar sebagai penerima bantuan tersebut melalui HP.

1. Pastikan Anda Memiliki Browser

Langkah pertama, pastikan di handphone (HP) Anda terpasang browser yang dapat digunakan untuk mengakses Google.

Disarankan menggunakan Google Chrome karena lebih aman dan mudah diakses.

2. Buka Google Chrome

Buka aplikasi Google Chrome dan ketikkan URL pip.dikdasmen.go.id di kolom pencarian atau URL.

3. Akses Halaman PIP

Setelah itu, Anda akan diarahkan ke halaman Program Indonesia Pintar. Di sana, cari bagian yang bertuliskan "Cari Penerima PIP".

Baca Juga: Dana Bansos PIP Cair Lagi di Tahun 2025 dengan Nominal Rp450.000 Diterima Siswa Jenjang Ini Lewat KIP dan Buku Rekening SimPel, Cek Status Penerima di Situs Terbaru

3. Masukkan Data yang Dibutuhkan

Untuk mengecek status penerima bantuan, Anda perlu memasukkan dua data utama:

- NISN yang terdiri dari 10 angka yang dapat Anda temukan di ijazah atau rapor.

- NIK yang terdiri dari 16 angka yang dapat Anda temukan di Kartu Keluarga.

4. Cek Penerima PIP

Setelah memasukkan NISN dan NIK, klik Cek Penerima PIP. Hasil pengecekan akan muncul dalam beberapa detik.

Berita Terkait
News Update