Dana Bansos PKH Tahap 1 2025 Cair Hari Ini di KKS Bank Mandiri, BNI, BRI, dan BSI, Cek Selangkapnya di Sini! (Sumber: Poskota/Nur Rumsari)

EKONOMI

Dana Bansos PKH Tahap 1 2025 Cair Hari Ini di KKS Bank Mandiri, BNI, BRI, dan BSI, Cek Selangkapnya di Sini!

Minggu 16 Feb 2025, 18:14 WIB

POSKOTA.CO.ID - Kabar gembira, dana bansos PKH tahap 1 2025 sudah cair hari ini di KKS Bank Mandiri, BNI, BRI, dan BSI. Cek selengkapnya di sini!

Bantuan Sosial PKH hingga kini masih diupayakan penyalurannya kepada KPM yang sudah berhasil terverifikasi datanya.

Kini, penyaluran dana bantuan sosial PKH ini sudah memasuki akhir tahun pencairan alokasi bulan Januari - Maret 2025.

Nantinya, KPM (KeluarPenerima Manfaat) yang akan jadi penerima bansos ini mereka yang NIK KTP sudah tercatat di DTKS (Data Terpadu Kesejahteraan Sosial).

Dilansir dari kanal YouTube AriawanAgus, dana bansos PKH tahap 1 2025 sudah cair hari ini Minggu 16 Februari 2025 di semua KKS Bank Himbara.

Namun, proses pencairan dana bansos PKH 2025 masih dilakukan secara bertahap dan tidak serentak di seluruh wilayah.

Program Kesejahteraan Sosial (PKH), adalah salah satu bansos yang ditujukkan untuk keluarga miskin dan rentan miskin.

Baca Juga: Bansos PKH dan BPNT Sudah Dicairkan? Gunakan NIK e-KTP Anda Untuk Mengetahuinya, Simak Caranya

Tujuan dari adanya bansos ini, dikhususkan untuk meningkatkan ekonomi, kesehatan, hingga pendidikan di Indonesia,

Penyaluran bansos akan dilakukan ke rekening KKS (Kartu Keluaga Sejahtera) yangs terhubung dengan Bank Himbara yaitu bank yang sudah terhubung dengan pemerintah yaitu Bank BRI, BNI, BTN, dan Mandiri.

Khusus wilayah provinsi aceh akan dicairkan khusus melalui Bank Syariah Indonesia (BSI).

KPM akan menerima bansos PKH ini dengan besaran nominal dana yang dicairkan sesuai dengan kategori yang sudah tecatat di Kemensos RI.

Besaran Dana Bansos PKH 2025

Saat ini untuk mengecek pencairan dapat dilakukan dengan secara online sukup dengan menggunakan handphone melalui link dibawah ini.

Cara Cek Pencairan Dana Bansos PKH 2025

Demikian informasi terkait cara cek status pencairan dana bansos PKH tahap 1 alokasi Januari - Maret 2025 melalui link resmi.

KPM dapat melakukan pengecekan informasi status pencairan secara berkala, hanya dengan menggunakan HP yang bisa diakses secara online.

Tags:
Program Keluarga Harapan PKH tahap 1 2025PKH Tahap 1PKH 2025 PKH bansos PKHbantuan sosial dana bansos pencairan bansos PKH 2025dana bansos PKH

Nur Al Fajar Rumsari

Reporter

Nur Al Fajar Rumsari

Editor