Syarat yang harus dipenuhi untuk mengajukan pinjaman KUR BCA. (Sumber: Pinterest)

EKONOMI

Berhasil Dapat Pinjaman KUR BCA dengan Memenuhi Syarat Berikut Ini

Jumat 14 Feb 2025, 09:18 WIB

POSKOTA.CO.ID - Kredit Usaha Rakyat (KUR) dari Bank Central Asia (BCA) menawarkan solusi untuk para pengusaha kecil dan menengah yang membutuhkan modal kerja maupun investasi.

KUR BCA memungkinkan pengusaha untuk mendapatkan dana dengan syarat yang mudah dan bunga yang kompetitif.

Dilansir dari lama resmi Bank BCA, berikut adalah beberapa informasi penting yang perlu diketahui jika Anda berencana untuk mengajukan pinjaman KUR BCA.

Baca Juga: KUR Pegadaian 2025: Syarat dan Tata Cara Mengajukan Pinjaman

Keunggulan yang Ditawarkan KUR BCA

KUR BCA menawarkan beberapa keuntungan bagi pelaku usaha kecil dan menengah, antara lain:

Tenor Waktu KUR BCA

Tenor atau jangka waktu pelunasan pinjaman sangat fleksibel, bergantung pada jenis pinjaman yang Anda ajukan:

Limit Pinjaman KUR BCA

KUR BCA menyediakan limit pinjaman sesuai dengan jenis usaha yang dijalankan:

Syarat dan Ketentuan KUR BCA

Untuk mengajukan pinjaman KUR BCA, ada beberapa syarat yang harus dipenuhi, baik untuk nasabah individu maupun badan usaha:

Syarat Umum

Baca Juga: Vonis Hukuman Harvey Moeis Diperberat! Kurungan 20 Tahun Penjara dan Wajib Bayar Kerugian Negara Senilai Rp420 Miliar

Dokumen yang Dibutuhkan

Nasabah Individu

Nasabah Badan Usaha

Agunan yang Diperlukan

Untuk pengajuan KUR BCA, Anda dapat menyediakan agunan sebagai jaminan. Agunan yang diterima antara lain:

Pastikan Anda memenuhi persyaratan dan menyiapkan dokumen yang diperlukan dengan lengkap, agar proses pengajuan pinjaman berjalan lancar dan cepat. Selamat mengajukan, dan semoga cepat diterima.

Tags:
dokumen yang dibutuhkansyarat dan ketentuan kur bcalimit pinjaman kur bcatenor waktu kur bcakredit usaha rakyatkur bcakur

Syifa Luthfiyah

Reporter

Syifa Luthfiyah

Editor