Jika Anda ingin memastikan apakah Anda termasuk penerima BPNT 2025, berikut sejumlah tahapan untuk memeriksa status bantuan Anda:
1. Buka aplikasi browser seperti Google Chrome atau Mozilla Firefox di handphone (HP) Anda.
2. Kunjungi situs resmi Kemensos.
3. Pilih kolom yang sesuai dengan data Nomor Induk Kependudukan (NIK) dari Kartu Tanda Penduduk (KTP) Anda.
4. Ketikkan nama penerima manfaat pada kolom yang tersedia.
Baca Juga: Pakai NIK KTP untuk Daftar Penerima Bansos 2025 Lewat HP, Begini Caranya
5. Masukkan kode captcha yang tertera pada layar.
6. Klik tombol "Cari Data" untuk memproses informasi.
Jika status Anda menunjukkan "Ya" dengan keterangan "Proses Bank Himbara/PT Pos" dan periode pencairan yang tertera adalah di periode tahun ini, maka Anda berhak untuk menerima bantuan BPNT.
Sekian informasi seputar alokasi penyaluran dana bansos BPNT Rp600.000 untuk bulan Januari hingga Maret 2025.