Saldo Dana Bansos Rp600.000 dari PKH Tahap 1 2025 Cair Duluan? Berikut Informasinya

Sabtu 08 Feb 2025, 08:43 WIB
Ilustrasi saldo dana bansos PKH tahap 1 2025. (Sumber: Pixabay/Danikancil)

Ilustrasi saldo dana bansos PKH tahap 1 2025. (Sumber: Pixabay/Danikancil)

POSKOTA.CO.ID - Kabar gembira untuk Keluarga Penerima Manfaat (KPM) saldo dana bansos Program Keluarga Harapan (PKH) yang terdaftar.

KPM yang terdaftar sebagai penerima bantuan sosial PKH akan segera menerma bantuannya dalam waktu dekat ini, sebab sudah terpantau terdapat perubahannya.

Bantuan ini akan segera disalurkan kepada KPM untuk meringankan masalah atau beban ekonomi yang tengah dialami agar bisa membantu dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Baca Juga: NIK e-KTP Atas Kepemilikan Nama Anda di Wilayah Ini Terpilih Terima Saldo Dana Rp500.000 dari Subsidi Bansos PKH via Rekening BSI, Cek Selengkapnya!

Informasi Terbaru Saldo Dana Bansos PKH Tahap 1 2025

Penyaluran saldo dana bansos PKH ini prosesnya terpantau sudah berkembang dan memasuki status baru yang mengisyaratkan pencairannya akan dilakukan dalam waktu dekat.

Melansir dari kanal YouTube SUKRON CHANNEL pada Sabtu, 8 Februari 2025, bantuan ini sudah memasuki status baru di SIKS-NG setelah dilakukan pengecekan.

"Alhamdulillah di SIKS-NG untuk bansos PKH tahap 1 periode 2025 sudah berubah menjadi Standing Instruction (SI) dan diharapkan segera cair bantuannya," ujar pemilik kanal YouTube SUKRON CHANNEL pada salah satu video-nya yang diunggah pada Jumat, 7 Februari 2025.

Baca Juga: NIK e-KTP Milik Kamu yang Memenuhi Kriteria Sebagai KPM Bansos PKH, Akan Segera Menerima Penyaluran Subsidi Saldo Dana, Lihat Selengkapnya!

Penyaluran bantuan ini juga diharapkan akan segera cair juga kepada para KPM via Kantor Pos seperti periode-periode di tahun sebelumnya.

"Kalau sudah SI, surat undangan dari Kantor Pos baru akan diberikan kepada KPM dengan isi jadwal pencairannya, namun kayaknya agak belakangan ya pencairannya dan KKS lebih duluan," ujar SUKRON CHANNEL.

Silakan simak informasi terkait nominal, cara mengecek status penerima bansos PKH tahap 1 2025 dan juga cara cek saldonya dengan mudah sebagai berikut.

Berita Terkait
News Update