Merasa Kehilangan Sosok Barbie Hsu, Begini Pesan Jerry Yan yang Bikin Melow

Selasa 04 Feb 2025, 21:31 WIB
Jerry Yan mengunkapkan rasa kehilangannya atas meninggalnya Barbie Hsu. (Sumber: X/@kowalerts)

Jerry Yan mengunkapkan rasa kehilangannya atas meninggalnya Barbie Hsu. (Sumber: X/@kowalerts)

Unggahan tersebut tentu saja membuat para penggemar serial mereka merasa sedih. Mereka merasa bahwa apa yang diungkapkan sang aktor merupakan harapan mereka.

Jerry Yan dan Barbie Hsu adalah bintang utama drama hit Taiwan, Meteor Garden. Kisah cinta Tao Ming Tse dan Sancai kala itu menjadi kenangan banyak orang.

Baca Juga: Aktris Senior Kim Soo Mi Meninggal Dunia di Usia 75 Tahun

Setelah drama tersebut berakhir, Jerry Yan sering menunjukkan dukungannya pada sang aktris dalam proyek-proyek terbarunya, bahkan mengirimkan pesan dukungan kepadanya.

Saat ini, Barbie Hsu dilaporkan akan dikremasi di Jepang dan abunya akan dibawa ke Taiwan, tempat kelahirannya.

Meski begitu, belum diketahui kapan kremasi jenazah Barbie Hsu akan dilakukan dan waktu dari pemakaman yang akan digelar di Taiwan.

Hal tersebut masih dalam pembahasan keluarga. Karena itu, Ibu Barbie Hsu meminta kepada semua orang memberikan keluarga waktu dan ruang untuk berduka, terutama ketika kembali ke Taiwan.

Berita Terkait

Barbie Hsu Dilarikan ke Rumah Sakit

Rabu 04 Apr 2018, 23:01 WIB
undefined
News Update