Setelah Anda mendapatkan kode verifikasi, ketikan kode tersebut pada kolom yang tersedia, kemudian klik 'Verifikasi'.
Setelah nomor Anda berhasil diverifikasi, fitur verifikasi dua langkah di akun Google Anda pun telah aktif.
Dengan langkah-langkah ini, kini Anda dapat melindungi informasi digital dari orang-orang yang tidak bertanggung jawab.
Baca Juga: Lindungi dan Amankan HP Anda dari Risiko Penyadapan, Cek Caranya di Sini!
Demikianlah cara yang bisa Anda lakukan untuk mengaktifkan fitur verifikasi dua langkah agar bisa melindungi akun dari risiko penyadapan.