Cara Daftar DTKS Pakai NIK KTP Untuk Jadi Peserta Penerima Saldo Dana Bansos 2025

Jumat 31 Jan 2025, 20:37 WIB
Cara Daftar DTKS Pakai NIK KTP Untuk Jadi Peserta Penerima Saldo Dana Bansos 2025. (Sumber: Dok, Dinsos Kabupaten Pasuruan)

Cara Daftar DTKS Pakai NIK KTP Untuk Jadi Peserta Penerima Saldo Dana Bansos 2025. (Sumber: Dok, Dinsos Kabupaten Pasuruan)

Baca Juga: Bansos PKH BPNT Cair Per Tiga Bulan pada Masyarakat Terdata, Cek Status Anda di Sini Cukup Pakai KTP

Adapun beberapa persyaratan untuk terdaftar sebagai penerima Bansos PKH dan BPNT, simak persyaratannya berikut:

  • Harus merupakan Warga Negara Indonesia yang memiliki KTP.
  • Terdaftar sebagai keluarga yang berada dalam kategori ekonomi miskin.
  • Terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).
  • Tidak memiliki afiliasi sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS), anggota TNI, Polri, atau karyawan BUMN/BUMD.
Berita Terkait
News Update