Tak hanya itu, pare memberikan folat yang penting untuk pertumbuhan dan perkembangan, serta mineral seperti kalium, zinc, dan zat besi, meskipun dalam jumlah yang lebih kecil.
Pare juga diketahui memiliki kandungan antioksidan yang baik, seperti katekin dan asam galat, yang dapat membantu melindungi sel tubuh dari kerusakan.