NIK e-KTP atas nama Anda terlampir sebagai penerima saldo dana Rp1.200.000 dari subsidi bansos PKH 2024. (Poskota/Gabriel Omar Batistuta)

EKONOMI

NIK e-KTP Atas Nama Anda Terlampir Sebagai Penerima Saldo Dana Rp1.200.000 dari Subsidi Bansos PKH 2024, Cek Selengkapnya!

Selasa 31 Des 2024, 08:15 WIB

POSKOTA.CO.ID - Bagi Nomor Induk Kependudukan (NIK) e-KTP atas nama Anda yang terlampir di SIKS-NG sebagai penerima berhak dapat saldo dana Rp1.200.000 dari subsidi bantuan sosial (bansos) Program Keluarga Harapan (PKH) 2024.

Pemerintah terus menggenjot penyaluran bansos PKH kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang terlampir di SIKS-NG.

Dilansir dari akun Youtube Lisvika Channel, penyaluran bansos PKH 2024 terus dilakukan pemerintah hingga 31 Desember melalui Pos Indonesia.

Tentu hanya KPM yang memenuhi syarat sebagai penerima bansos PKH 2024 berhak mendapat bantuan.

Syarat Penerima Bansos PKH 2024

Berikut syarat penerima bansos PKH 2024:

Jika sudah memenuhi persyaratan, penerima tentu mendapat bantuan PKH dengan nominal berbeda pada tahun 2024.

Terdapat tujuh kategori KPM yang menerima bantuan PKH dengan nominal berbeda pada tahun 2024 ini.

Nominal Bansos PKH 2024

Berikut nominal bansos PKH 2024:

Dana senilai Rp1.200.000 diberikan kepada KPM kategori penyandang disabilitas berat dan lansia sebanyak dua tahapan.

Pasalnya, dilansir dari akun Youtub Ariawanagus beberapa waktu lalu, penyaluran bansos PKH sejak tahap tiga terhenti terlihat dari status di SIKS-NG.

Jadwal Penyaluran Bansos PKH 2024

Berikut jadwal penyaluran bansos PKH 2024:

Bagi penerima yang sudah mendapat surat undangan dari pendamping sosial, silakan ambil bantuan PKH melalui Pos Indonesia untuk digunakan memenuhi kebutuhan.

Sekian informasi terkait penyaluran saldo dana bansos Rp1.200.000 dari subsidi PKH 2024 cair via Pos Indonesia kepada NIK e-KTP yang terlampir di SIKS-NG.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Tags:
Saldo danasaldo dana bansosBansos PKH 2024Program Keluarga Harapan (PKH)

Gabriel Omar Batistuta

Reporter

Gabriel Omar Batistuta

Editor