Jadi, bagi Anda yang ingin mencoba fitur tersebut, pastikan untuk melakukan update WhatsApp ke versi beta terlebih dahulu.
Fitur baru ini memberikan kebebasan lebih dalam mengkustomisasi tampilan WhatsApp sesuai dengan selera pribadi.
Dengan mengganti background utama dan background gelembung percakapan, WhatsApp Anda bisa tampil lebih segar dan personal.
Semoga tutorial ini bermanfaat bagi Anda yang ingin mencoba tampilan WhatsApp yang lebih kreatif.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.