Untuk menghapusnya cukup mudah, ikuti cara berikut:
- Tekan lama aplikasi yang ingin dibersihkan
- Klik info aplikasi tersebut
- Lalu pilih 'Penyimpanan'
- Pilih 'Hapus Cache'
3. Hindari Terkena Paparan Sinar Matahari
Atasi handphone yang overheat adalah dengan tidak terkena paparan sinar matahari langsung, gunakan hp di tempat yang sejuk.
Pastikan untuk menggunakan pelindung handphone serta selalu disimpan pada tempat yang sejuk.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.