POSKOTA.CO.ID - Saldo DANA gratis Rp150.000 bisa diklaim dengan cara mudah ini masuk ke dompet elektronik sekarang.
Kemajuan teknologi membuat banyak cara bisa digunakan untuk menghasilkan uang tambahan.
Hal ini tentunya menjadi keberuntungan bagi banyak orang yang membutuhkan penghasilan tambahan.
Cara Klaim Saldo DANA
Berikut cara klaim saldo DANA
1. DANA Kaget
Anda bisa mendapatkan uang melalui fitur DANA kaget yang tersedia di dompet elektronik DANA.
Tentunya Anda wajib menemukan link DANA kaget yang tersedia melalui media sosial atau artikel Poskota.
Jika beruntung saldo DANA akan secara mudah diklaim otomatis ke dompet elektronik.
2. Promo DANA
Setiap harinya DANA mengeluarkan promo yang bisa digunakan oleh pengguna.
Cara ini bisa digunakan oleh Anda secara mudah dengan mengaplikasikan fitur promo.
Nantinya pengguna bisa mendapat cashback atau diskon sesuai ketentuan dari pihak DANA.
3. Aplikasi Penghasil Uang
Cara ini bisa digunakan oleh Anda untuk menghasilkan cuan dengan menggunakan aplikasi penghasil uang.
Tentunya Anda wajib menyelesaikan misi agar uang bisa diklaim ke dompet elektronik.
Terdapat beberapa aplikasi penghasil uang yang bisa mencairkan saldo seperti Cashzine, CashApp hingga Hago.
4. Request Money
Anda bisa meminta uang dengan fitur ini kepada pengguna dompet elektronik DANA lain.
Tentunya jika pengguna lain memberikan dana yang diminta, uang elektronik secara otomatis ke akun DANA.
Sekian informasi terkait saldo DANA gratis Rp150.000 yang bisa diklaim melalui empat cara di atas ke dompet elektronik.
Disclaimer: POSKOTA tidak bertanggung jawab apabila Anda gagal, pasalnya Anda wajib mengikuti syarat dan ketentuan dari keempat metode di atas.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.