Ini cara mencegah akun WhatsApp dicuri orang lain (Foto: Pinterest)

TEKNO

Ini Cara Mencegah Akun WhatsApp Dicuri Orang Lain dan Hindari Kerugian!

Senin 02 Des 2024, 10:01 WIB

POSKOTA.CO.ID - Langkah ini sangat penting untuk mencegah akun WhatsApp dicuri orang lain.

Akun WhatsApp yang tidak dilindungi dengan langkah keamanan tambahan dapat menjadi sasaran mudah bagi peretas.

Beberapa masyarakat di media sosial mengeluhkan akunnya yang diretas dan mereka meminjam uang pada kontak yang ada di sana mengatasnamakan pemilik nomor.

Hal tersebut, tentu dapat menganggu kenyamanan, privasi dan nama baik pemilik akun.

Salah satu cara terbaik untuk melindungi akun Anda adalah dengan mengaktifkan verifikasi dua langkah.

Fitur ini memberikan keamanan tambahan untuk mencegah akun WhatsApp diretas, bahkan jika mereka berhasil mendapatkan nomor telepon Anda.

PIN ini berbeda dengan kode 6 digit yang Anda terima via SMS atau panggilan telepon saat pertama kali mendaftar di WhatsApp.

PIN digunakan saat Anda memasukkan nomor WhatsApp ke perangkat lain, selain kode OTP, Anda juga akan diminta memasukkan PIN.

Dengan fitur ini, akun Anda terlindugi dari penyalahgunaan, terutama jika seseorang mencoba mengaktifkan WhatsApp Anda di perangkat baru.

Cara Mengaktifkan Verifikasi Dua Langkah WhatsApp

Anda akan diminta untuk memasukkan alamat email yang bisa diakses. Menambahkan email adalah langkah yang sangat disarankan karena memungkinkan Anda untuk mereset verifikasi dua langkah jika Anda lupa PIN.

Cara Mengubah PIN Verifikasi Dua Langkah

Jika Anda ingin mengganti PIN verifikasi dua langkah setelah mengaktifkannya, ikuti langkah berikut:

Cara Menambahkan atau Mengubah Alamat Email

Jika Anda ingin menambahkan atau mengubah alamat email untuk keperluan pemulihan akun, ikuti langkah-langkah berikut:

Menambahkan Alamat Email:

Mengubah Alamat Email:

Cara Menonaktifkan Verifikasi Dua Langkah

Jika Anda ingin menonaktifkan fitur verifikasi dua langkah, Anda bisa mengikuti langkah-langkah berikut:

Mengaktifkan verifikasi dua langkah adalah langkah penting untuk melindungi akun WhatsApp Anda dari akses yang dapat merugikan.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Tags:
mencegah akun whatsapp dicuri orang lainmencegah akun whatsapp diretaswhatsappverifikasi dua langkah WhatsApp

Syifa Luthfiyah

Reporter

Syifa Luthfiyah

Editor