Penyaluran bansos BPNT tahap 6 dijadwalkan cair November Desember. (Pinterest)

EKONOMI

Update Status Penyaluran BPNT Tahap 6 2024, Intip Informasi Selengkapnya di Sini!

Selasa 26 Nov 2024, 17:43 WIB

POSKOTA.CO.ID - Progres status penyaluran Bantuan Sosial Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) tahap 6 dijadwalkan cair alokasi November-Desember 2024. 

Program BPNT merupakan bantuan sosial yang akan disalurkan pemerintah alam bentuk non-tunai.

Program ini memungkinkan penerima untuk berbelanja bahan pangan yang bergizi bagi keluarganya.

Artinya dana BPNT hanya bisa dipakai untuk membeli bahan pangan yang telah ditentukan dan tidak dapat dicairkan dalam bentuk uang tunai.

Dikutip dari Youtube Ariawanagus, Status penyaluran BPNT tahap enam 2024 sudah mulai memasuki titik terang dimana KPM akan menerima dana sebentar lagi.

"Saat ini penyaluran BPNT tahap enam 2024 sudah tiba menunjukkan status Surat Perintah Membayar (SPM),"

Bantuan senilai Rp400.000 ini ditujukan untuk membantu keluarga kurang mampu dalam memenuhi kebutuhan pangan pokok.

Untuk setiap penerima manfaat akan mendapatkan bantuan perbulannya sebesar Rp200.000, yang dicairkan setiap dua bulan sekali sehingga total bantuan mencapai Rp400.000.

Jadwal Pencairan BPNT 2024

Berikut tahapan penyaluran dana BPNT 2024:

Untuk pencairan tahap terakhir, dana diperkirakan akan mulai disalurkan pada pertengahan November 2024.

Cara Cek Status Penerima BPNT 2024

Masyarakat dapat mengecek status penerima BPNT melalui website Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) dengan langkah berikut:

Sistem akan menampilkan status kepesertaan, periode pencairan, dan lokasi pengambilan bantuan jika Anda terdaftar sebagai penerima.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News  dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota  agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Tags:
BPNT 2024cara cek status penerima BPNT 2024Bantuan Sosial Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) tahap 6

Syania Nurul Lita Baikuni

Reporter

Syania Nurul Lita Baikuni

Editor