Dapatkan saldo DANA gratis tambahan dari mengisi survei Kartu Prakerja, cek selengkapnya di sini. (Pinterest)

EKONOMI

Menangkan Saldo DANA Gratis Dari Mengisi Survei Program Kartu Prakerja

Senin 25 Nov 2024, 10:48 WIB

POSKOTA.CO.ID - Program Kartu Prakerja memberi banyak peluang yang bisa dimanfaatkan oleh peserta salah satunya adalah mendapatkan tambahan uang insentif dari mengisi survei. Cek selengkapnya.

Program Kartu Prakerja selain meningkatkan skill dan pengetahuan, juga menawarkan insentif tambahan melalui survei yang harus diisi oleh peserta.

Dalam pengisian survei ini kamu harus berhasil menjadi peserta Kartu Prakerja dan wajib menyelesaikan seluruh rangkaiannya.

Dengan begitu survei ini akan muncul setelah Anda menyelesaikan seluruh pelatihan.

Cara Mengisi Survei Prakerja

1. Masuk ke Akun di prakerja.go.id.
2. Cek Syarat dan Ketentuan Survei.
3. Sediakan Waktu yang Cukup.
4. Isi Survei dengan Jujur.
5. Tunggu Proses Evaluasi.
6. Periksa Insentif Secara Berkala.

Bagi Anda yang belum memiliki kesempatan untuk bergabung pada Program Kartu Prakerja.

Anda bisa mengikutinya di tahun depan, karena tahun ini pemerintah telah menutup pendaftaran Kartu Prakerja dan akan di buka kembali tahun 2025.

Untuk itu Anda perlu mempersiapkan diri dari sekarang dengan memenuhi persyaratannya sebelum mendaftar.

Syarat Daftar Kartu Prakerja Gelombang 72

Anda dapat melakukan pendaftaran menggunakan cara berikut untuk berpeluang lolos menjadi peserta.

Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 72

Buka Situs Resmi Prakerja:
Akses situs web dashboard.prakerja.go.id/daftar dan pilih opsi “Daftar”.

Isi Informasi Pribadi:
Masukkan email dan kata sandi, kemudian ikuti langkah verifikasi yang dikirimkan melalui email.

Lengkapi Profil Anda:
Isi profil dengan data diri dan informasi lain yang diperlukan.

Ikuti Tes Kemampuan:
Tes kemampuan dasar dan tes wawasan kebangsaan akan disediakan. Ikuti tes dengan baik.

Pilih Gabung Gelombang 72:
Setelah mendaftar dan lulus tes, pilih opsi “Gabung Gelombang” pada Gelombang 72.

Tunggu Pengumuman Kelulusan:
Pantau SMS atau email untuk pengumuman kelulusan.

Sekian informasi terkait tambahan saldo DANA gratis dari mengisi survei pada program Kartu Prakerja.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News  dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota  agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Tags:
kartu prakerjainsentif prakerjaSaldo DANA Gratis

Syania Nurul Lita Baikuni

Reporter

Syania Nurul Lita Baikuni

Editor