Hasil Jepretan Buram? Begini Cara Merubahnya Jadi Kualitas HD Tanpa Aplikasi Tambahan

Senin 25 Nov 2024, 23:02 WIB
Tanpa aplikasi tambahan, begini cara merubah hasil jepretan buram menjadi kualitas HD. (Pinterest)

Tanpa aplikasi tambahan, begini cara merubah hasil jepretan buram menjadi kualitas HD. (Pinterest)

Di sini, terdapat dua pilihan: 

- Peningkatan Potret dan Penyempurnaan Foto. 

- Pilih opsi Peningkatan Potret.

4. Unggah Foto

Klik tombol Unggah Gambar.
Pilih foto yang ingin ditingkatkan kualitasnya. 

Setelah foto berhasil diunggah, Anda dapat melihat perbedaan sebelum dan sesudah dengan menggeser layar ke kanan.

5. Atur Tingkat Kejernihan

Sesuaikan tingkat kejernihan dengan keinginan. Untuk hasil optimal, Anda bisa memilih tingkat kejernihan 4 kali.
Unduh Foto

6. Klik Unduh.

Tekan foto selama 3 detik untuk menyimpan ke perangkat.

Klik Download Gambar dan tunggu proses unduhan hingga selesai.

Setelah semua langkah selesai, foto Anda akan terlihat lebih tajam dan jernih sesuai pengaturan yang Anda pilih. Selamat mencoba!

Sekian ulasan mengenai cara merubah foto buram jadi kualitas HD.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

News Update