Cara Download Chat WhatsApp yang Sudah Terhapus melalui Google Drive. (Foto: Pexles)

TEKNO

Cara Download Chat WhatsApp yang Sudah Terhapus melalui Google Drive, Begini Rahasianya

Kamis 14 Nov 2024, 18:56 WIB

POSKOTA.CO.ID - Saat ini, WhatsApp menjadi salah satu aplikasi komunikasi paling populer dan utama bagi banyak orang. 

Namun, tidak jarang pengguna menghadapi situasi di mana pesan atau chat WhatsApp mereka terhapus secara tidak sengaja padahal bersifat penting.

Salah satu cara terbaik untuk mengembalikan chat yang terhapus adalah dengan menggunakan cadangan Google Drive. 

Fitur cadangan ini memungkinkan Anda memulihkan chat WhatsApp yang hilang dengan mudah.

Cara Download Chat WhatsApp yang Sudah Terhapus melalui Google Drive

Dikutip dari YouTube Hello Device, berikut langkah-langkah lebih rinci untuk memulihkan chat WhatsApp yang telah dihapus melalui backup Google Drive:

1. Cek Cadangan Google Drive

2. Syarat untuk Memulihkan Backup

3. Langkah Pemulihan:

4. Unduh dan Instal Ulang WhatsApp

5. Verifikasi Nomor Telepon

6. Pulihkan Cadangan dari Google Drive

7. Pulihkan Media 

Jika backup Google Drive tidak tersedia, WhatsApp secara otomatis juga menyimpan backup lokal pada penyimpanan perangkat. Backup ini dapat dipulihkan dengan cara manual jika diperlukan.

Saat memulihkan chat, pastikan Anda terhubung ke WiFi agar pemulihan berjalan cepat dan hemat data.

Dengan cara ini, chat WhatsApp Anda akan kembali sesuai kondisi terakhir pada cadangan yang ada di Google Drive. (*)

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Tags:
whatsappgoogle drivecara download chat WhatsApp yang sudah terhapusnomor telepon

Wildan Apriadi

Reporter

Wildan Apriadi

Editor