Dengan mengikuti Kartu Prakerja, peserta bisa mendapatkan berbagai manfaat, mulai dari pelatihan online hingga insentif tunai. (prakerja/edited Dadan)

EKONOMI

Panduan Lengkap Program Kartu Prakerja: Cara Daftar hingga Manfaat yang Bisa Kamu Dapatkan

Selasa 12 Nov 2024, 15:24 WIB

POSKOTA.CO.ID - Bagi yang ingin mendapatkan keahlian dan mendapatkan insentif, Program Kartu Prakerja adalah pilihan tepat.

Program ini telah menjadi salah satu inisiatif unggulan pemerintah guna membantu masyarakat untuk meningkatkan keterampilan dan daya saing di dunia kerja.

Kartu Prakerja ini, khusus dirancang guna memberikan akses pelatihan dan insentif kepada mereka yang membutuhkan.

Baik pekerja yang sedang mencari pekerjaan, karyawan yang ingin menambah skill, maupun mereka yang terdampak pemutusan hubungan kerja (PHK).

Dengan mengikuti Kartu Prakerja, peserta bisa mendapatkan berbagai manfaat, mulai dari pelatihan online hingga insentif tunai.

Bagi Anda yang tertarik ingin mencobanya, berikut ini cara mendaftar dan apa saja persyaratan yang harus dipenuhi untuk gabung Program Kartu Prakerja.

Panduan ini hadir untuk memberikan penjelasan lengkap, mulai dari proses pendaftaran, jenis pelatihan yang tersedia, hingga bagaimana cara memanfaatkan insentif yang diberikan.

Bagi Anda yang ingin memanfaatkan peluang ini, memahami prosedur yang benar sangat penting agar tidak melewatkan kesempatan berharga ini.

Bukan sekadar program pelatihan biasa, dengan kombinasi kursus yang dapat dipilih sesuai minat dan kebutuhan.

Tidak hanya itu, program ini juga menawarkan fleksibilitas yang sangat berguna di era persaingan kerja yang semakin ketat.

Selain itu, insentif yang diberikan dari program ini juga membantu meringankan beban peserta selama proses belajar.

Inilah yang membuat Kartu Prakerja menjadi program yang banyak diminati oleh berbagai kalangan, dari pekerja hingga pengusaha kecil yang ingin memperluas wawasan bisnis mereka.

Jadi, jika Anda ingin meningkatkan keterampilan dan membuka peluang baru dalam karier, simak informasi berikut agar Anda siap memaksimalkan semua keunggulan dari Program Kartu Prakerja.

Langkah pertama yang wajib Anda lakukan, adalah membuat akun agar bisa mendaftar di Program Kartu Prakerja.

Cara Daftar Program Kartu Prakerja

Setiap peserta yang sudah dinyatan lolos seleksi, akan mendapatkan saldo dengan besaran Rp4.200.000.

Rinciannya adalah, Rp3.500.000 diberikan khusus untuk membeli pelatihan yang sudah disediakan para platfor.

Tidak hanya itu, juga akan mendapatkan insentif Rp600.000 yang akan diberikan usai mengikutu semua pelatihannya.

Masih ada. Jika peserta mengisi dua survei (masing-masing Rp50.000), akan mendapatkan insentif tambahan Rp100.000.

Agar kamu berhasil mendapatkan insentif saldo dana dari Program Kartu Prakerja, sebaiknya ikuti semua tugas dan ketentuannya.

Syarat Dapatkan Insentif Kartu Prakerja

Bagi Anda yang ingin memanfaatkan peluang ini, memahami prosedur yang benar sangat penting agar tidak melewatkan kesempatan berharga ini.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Tags:
Program Kartu PrakerjaSyarat mendapatkan insentif Kartu PrakerjaCara Daftar Kartu Prakerja

Dadan Triatna

Reporter

Dadan Triatna

Editor