Pantesan Lemot! Ini Cara Hapus File Sampah Tersembunyi di HP Android

Selasa 05 Nov 2024, 14:54 WIB
Cara atasi Hp Android lemot dengan menghapus file sampah tersebunyi. (Pinterest/TrackIMEI)

Cara atasi Hp Android lemot dengan menghapus file sampah tersebunyi. (Pinterest/TrackIMEI)

Jika perangkat Anda terdapat aplikasi Telegram, Anda bisa hapus file sampah untuk menghemat ruang penyimpanan Hp Anda. Caranya, buka folder Telegram lalu hapus file video, audio, gambar, dan dokumen yang tidak dibutuhkan lagi.

Jika semua tahapan di atas sudah Anda lakukan, silahkan masuk lagi ke File Manager untuk melihat perbandingan setelah Anda membersihkan file sampah dari perangkat Anda.

Jika dirasa Hp Anda masih terasa lemot, Anda bisa ulangi proses pembersihan ini secara berkala untuk menjaga performa HP tetap maksimal dan menghindari penumpukan file sampah.

Nah, dengan melakukan pembersihan file sampah ini, HP Anda akan bekerja lebih cepat dan responsif saat digunakan.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

Cara Hapus Riwayat Pencarian Google Chrome

Jumat 08 Nov 2024, 06:16 WIB
undefined
News Update