POSKOTA.CO.ID - Ketahui inilah daftar aplikasi pinjaman online (pinjol) yang bisa cepat cair dengan hitungan menit.
Perlu Anda ketahui bahwa terdapat dua jenis aplikasi Pinjol, yakni pinjol legal dan Pinjol ilegal. Ciri utama dari kedua jenis ini, yakni Pinjol legal sudah berizin OJK.
Sedangkan untuk Pinjol ilegal belum berizin dan tidak terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK).
Sehingga kalau Anda sedang membutuhkan dana cepat dari aplikasi Pinjol. Anda bisa cek aplikasi apa saja yang bisa cepat cair ke rekening dalam hitungan menit berikut ini.
Daftar Pinjol Legal Berizin OJK
1. PinjamDuit
PinjamDuit menjadi salah satu aplikasi yang bisa cair dengan cepat, dan sudah berizin OJK.
Banyak orang yang sudah menggunakan aplikasi ini untuk mengajukan pinjaman secara online.
2. Adapundi
Aplikasi ini bisa Anda gunakan ketika sedang membutuhkan dana yang bisa cepat cair. Ketika Anda telah mengajukan dan telah diverifikasi oleh pihak Adapundi, maka cuan pun bisa langsung masuk ke rekening.
Sebagai informasi, bahwa apk Pinjol legal ini sudah didownload hingga jutaan kali di Play Store.
3. Indodana
Kemudian Anda juga bisa mengajukan pinjaman melalui apk Indodana, yang juga merupakan apk yang bisa cepat cair tanpa menunggu lama.
Apk ini pun telah didownload oleh jutaan orang, yang tentunya bisa menjadi bukti bahwa apk ini banyak digunakan untuk mengajukan pinjaman.
4. AdaKami
Selanjutnya ada aplikasi AdaKami, di sini Anda bisa mengajukan pinjaman dengan batas limit tertentu. Anda cukup menggunakan KTP saja kalau mau mendaftar di sini.
Demikian daftar apk Pinjol legal yang bisa Anda gunakan untuk mengajukan pinjaman secara online dan cepat 2024.
Jangan lupa untuk membayar angsuran kalau Anda telah berhasil mengajukan pinjaman di aplikasi-aplikasi tersebut.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.