Berkat Kandungannya, Susu Kambing Etawa Bisa Jadi Pilihan Minuman Sehat yang Bantu Menurunkan Berat Badan

Kamis 24 Okt 2024, 21:59 WIB
Dengan kandungan utrisi yang dimiliki, susu kambing baik untuk dikonsumsi saat sedang melakukan diet. (Freepik)

Dengan kandungan utrisi yang dimiliki, susu kambing baik untuk dikonsumsi saat sedang melakukan diet. (Freepik)

Susu kambing juga memiliki kandungan protein yang tinggi dan dapat dicerna dengan baik jika dibandingkan dengan susu sapi, susu kedelai, atau susu kacang. 

Karena protein susu kambing tampaknya lebih mudah dicerna, artinya tubuh dapat menggunakannya dengan lebih mudah. 

Susu kambing juga mengandung lebih banyak protein dibandingkan susu almond atau susu beras, sehingga baik untuk dikonsumsi secara rutin.

Jadi, jika Anda mencoba menurunkan berat badan, susu kambing termasuk susu kambing etawa dapat menjadi pilihan yang baik. 

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Berita Terkait

News Update