3. Tidur Lebih Nyenyak
Agar kualitas tidur tetap terjaga, maka lakukan mandi air hangat selama 10 hingga 15 menit sebelum satu hingga dua jam menjelang tidur.
4. Menenangkan Otot dan Sendi
Mandi dengan air hangat mampu meredakan nyeri dan ketegangan pada bagian otot dan sendi.
Tidak hanya mandi air hangat, mandi air dingin juga dapat meredakan nyeri otot Anda.
5. Membantu Sembuhkan Luka
Untuk melakukan penyembuhan infeksi dan luka, beberapa disarankan untuk mandi dengan larutan air garam hangat.
Namun, mandi dengan larutan air garam hangat ini tetap membutuhkan anjuran dari dokter agar luka atau infeksi tidak bertambah parah.
Itulah beberapa manfaat mandi air hangat yang bisa dicoba. (*)
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.