Timnas Indonesia Siap Tantang China di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Jay Idzes Ungkapkan Hal Ini

Senin 14 Okt 2024, 13:40 WIB
Potret kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes. (Dok. PSSI)

Potret kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes. (Dok. PSSI)

“Believe,” kata akun resmi Timnas Indonesia.

“Kami masih percaya kapten, pertahankan kinerja yang baik untuk pertandingan berikutnya!,” tulis @idn_abroad.

“Semangat kapten, hal baik tidak pernah datang dari zona nyaman. Garuda akan terbang lebih tinggi,” ucap @tina_talisa.

“El Capitano, tetap berjuang dan jangan pernah menyerah kapten. Kita selalu bangga pada kalian semua,” kata @diianaptr.

“Kita percaya padamu Kapten Idzes,” ucap @indierahman.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

News Update