cara daftar Prakerja.

EKONOMI

Cara Daftar Prakerja Secara Online, Kapan Pendaftaran Gelombang 72 Dibuka?

Sabtu 12 Okt 2024, 21:26 WIB

POSKOTA.CO.ID - Sebelum pendaftaran Prakerja gelombang 72 dibuka, simak ulasannya di bawah ini syarat dan cara daftarnya. 

Kartu Prakerja ada program bantuan khusus bagi masyarakat yang ingin meningkatkan kompetensi kerja melalui berbagai pelatihan-pelatihan. 

Diharapkan bantuan ini bisa bermanfaat dan menjadi bekal masyarakat untuk kembali bersaing di dunia kerja dan segera mendapat pekerjaan. 

Namun kini program bantuan Kartu Prakerja belum dibuka kembali, jadi masyarakat yang ingin mendaftar bisa cek syarat dan cara daftarnya terlebih dulu. 

Syarat Penerima Prakerja

Perlu diketahui bahwa bantuan pemerintah ini memiliki kuota peserta yang terbatas. Jadi pendaftaran akan ditutup jika sudah memenuhi kuota maksimal. 

Untuk memastikan diri bisa lolos bantuan Prakerja, ketahui syarat-syarat penerima bantuan Prakerja berikut ini: 

Cara Daftar Prakerja Secara Online

Berikutnya tata cara pendaftaran Kartu Prakerja bisa dilakukan secar online. Silahkan buat akun melalui website resmi dan tunggu pengumuman gelombang 72 dibuka, begini caranya: 

Jadwal Pendaftaran Prakerja Gelombang 72

Hingga awal Oktober 2024 ini masih belum ada pengumuman resmi dari pemerintah tentang kapan gelombang 72 akan dibuka. 

Namun beredar kabar bahwa pendaftaran kemungkinan dimundurkan hingga pelantikan presiden terpilih di akhir Oktober 2024 ini. 

Masih ada waktu bagi masyarakat untuk memastikan diri lolos syarat penerima Prakerja, jadi silahkan sekarang bisa mendaftarkan akun terlebih dulu sebelum pendaftaran gelombang 72 dibuka. 

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Tags:
prakerjakartu prakerjasyarat penerima prakerjacara daftar prakerja secara onlineJadwal pendaftaranPrakerja Gelombang 72

Muhammad Faiz Sultan

Reporter

Muhammad Faiz Sultan

Editor