Biasanya promor tersebut berhadiah voucer, saldo dana, cashback dan lain sebagainya. Kemudian pengguna juga bisa mendapat link dana kaget ini dari influencer yang ada di media sosial.
Klaim Link DANA Kaget
Apabila sudah memiliki akun DANA dan sudah mendapat tautannya, pengguna tinggal mengklik link tersebut.
Selanjutnya, akan muncul gambar berupad dompet dan klik gambar tersebut. Jika beruntung, hadiah saldo dana akan langsung meluncur ke dompet elektronik pengguna.
Namun jika tidak beruntung, pengguna akan mendapat sebuah pesan ‘Maaf Kamu Terlambat’, artinya tautan sudah diklaim oleh pengguna lain dan kuota penerima hadiah sudah habis.
Demikian informasi terkait cara klaim link DANA Kaget serta cara mendapatkan saldo dana gratis secara cuma-cuma.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.