Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 72 biasanya diumumkan melalui situs resmi Prakerja dan media sosial mereka.
Diprediksi pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 72 akan dibuka pada awal Oktober. pantau secara berkala agar tidak ketinggalan informasi pembukaan gelombang baru.
Cara Mendaftar Kartu Prakerja Gelombang 72
Untuk Anda yang belum mendaftar, berikut langkah mudah pendaftarannya:
- Kunjungi situs resmi Prakerja.go.id.
- Buat akun dengan memasukkan email aktif dan nomor HP terverifikasi.
- Isi data diri dan ikuti tes motivasi serta kemampuan dasar.
- Setelah selesai, tunggu pengumuman apakah Anda lolos seleksi.
Setelah mendapatkan saldo Rp700.000, pastikan Anda memanfaatkannya dengan bijak.
Gunakan insentif ini untuk kebutuhan penting atau investasi dalam pembelajaran lebih lanjut, agar bisa meningkatkan keterampilan dan daya saing di dunia kerja.
Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, Anda bisa mendapatkan saldo DANA Rp700.000 gratis dari Kartu Prakerja Gelombang 72 dengan mudah dan aman.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.