POSKOTA.CO.ID – Penyanyi Idgitaf terus membuat karya yang disukai masyarakat, salah satunya dapat ditemukan dalam lagu berjudul Berakhir di Aku.
Single terbaru dari penyanyi bersuara khas tersebut teryata merupakan Original Sound Track (OST) dalam film Home Sweet Loan.
Lirik lagu Berakhir di Aku adalah gambaran perjalanan emosional Idgitaf saat memahami tantangan hidup yang dialami Kaluna dalam film Home Sweet Loan.
Melalui lagu ini, penyanyi Idgitaf berharap dapat menjadi teman untuk orang-orang sedang berada di fase sulit dalam hidupnya.
Lirik Lagu Berakhir di Aku Idgitaf
Ditekan dari segala sisi
Seringkali hilang arti
Aku hidup untuk siapa
Ku sudah tidak nyaman lagi
Bermimpi pun tahu diri
Apa sebaiknya pergi
Jika semua bersandar padaku
Lalu aku bersandar ke mana
Mengalah walau bukan aku yang salah
Membisu saat semua sibuk beradu
Walau tak rela pun ku bantu
Berdoa ini semua berakhir di aku
Setiap hari kumengais
Harta yang tak kumiliki
Apa yang aku miliki
Jika semua bersandar padaku
Lalu aku bersandar ke mana
Mengalah walau bukan aku yang salah
Membisu saat semua sibuk beradu
Walau tak rela pun ku bantu
Berdoa ini semua berakhir di aku
Berakhir di aku
Berakhir di aku
Berakhir di aku
Berakhir di aku
Berakhir di aku
Walau tak rela pun ku bantu
Berdoa ini semua berakhir di aku
Mengalah walau bukan aku yang salah
Membisu saat semua sibuk beradu
Walau tak rela pun ku bantu
Berdoa ini semua berakhir
Berakhir di aku
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.