Saldo Dana Rp2.400.000 dari Bansos PKH September 2024 Akan Segera Disalurkan ke KPM, Cek Status Pencairan Lewat Link Kemensos (PosKota/Nur Rumsari)

EKONOMI

Saldo Dana Rp2.400.000 dari Bansos PKH September 2024 Akan Segera Disalurkan ke KPM, Cek Status Pencairan Lewat Link Kemensos

Sabtu 21 Sep 2024, 20:54 WIB

POSKOTA.CO.ID - Saldo dana Rp2.400.000 dari bantuan sosial PKH September 2024 akan segera disalurkan pemerintah. Segera cek status pencairan lewat link kemensos. Cek caranya di sini.

Kementrian Sosial (Kemensos) akan kembali melalukan penyaluran dana bansos PKH pada periode September 2024 ini.

Kabar yang dinantikan datang lagi khususnya untuk para Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang akan melalukan proses pencairan.

Masyarat yang menjadi penerima bansos PKH ini adalah yang datanya sudah terdaftar di DTKS (Data Terpadu Kesejahteraan Sosial).

Apa Itu PKH?

PKH adalah program yang dibuat khusus untuk kelompok masyarakat yang berasal dari keluarga miskin atau rentan miskin. 

Tujuan adanya program bansos PKH ini yaitu membantu mensejahterahkan ekonomi baik di kebutuhan harian, tingkat kesehatan hingga pendidikan.

Perlu diketahui KPM yang akan menerima saldo dana Rp2.400.000 mereka yang termasuk ke dalam kategori penyandang disabilitas berat.

KPM yang sudah tercantum akan mendapatkan saldo dana dengan nominal yang berbeda-beda sesuai dengan kategori yang sudah tertulis di Kemensos RI.

Saat ini KPM dapat mengetahui informasi pencairan PKH September 2024 dengan mudah sebgai berikut.

Cek Status Pencairan PKH September 2024 Lewat Situs Resmi

Buka google chorem di perangkat Anda.
Kunjungi situs resmi kemensos yaitu cekbansos.kemensos.go.id.
Isi data diri dan alamat kabupaten, kota, provinsi, desa, kecamatan sesuai KTP.
Masukkan nama lengkap sesuai dengan KTP.
Masukkan kode captcha yang muncul di layar.
Klik tombol 'Cari Data' 
Sistem akan memperoses dan menampilkan informasi pencairan PKH di layar Anda.

Pastikan Anda terus memantu status informasi pencairan PKH periode September 2024 secara berkala.

Diperkirakan untuk pencairan bansos PKH September 2024 akan dilakukan dalam dua kali yaitu petengahan hingga akhir bulan ini.

Dengan informasi di atas, KPM dalam melalukan pengecekan informasi pecairan PKH dengan mudah dan cepat.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Tags:
Saldo danasaldo dana bansosBantuan sosialBansos PKH 2024

Nur Al Fajar Rumsari

Reporter

Nur Al Fajar Rumsari

Editor