- Saldo biaya bantuan Rp3.500.000: Dana ini diberikan secara non tunai untuk membayar pelatihan sesuai dengan kebutuhan peserta.
- Insentif pasca pelatihan atau biaya mencari kerja Rp600.000: Uang insentif dideroleh sebagai dukugan finansial setelah Anda menyelesaikan pelatihan.
- Insentif bonus pengisian survei Rp100.000: Insnetif ini diberikan dua kali, dengan nominal Rp50.000 per survei sebagai penghargaan atas partisipasi kamu dalam memberikan umpan balik.
Kedua insentif Prakerja dapat kamu cairkan langsung ke rekening bank atau e-wallet yang telah tersambung dengan Kartu Prakerja.
Pastikan kamu telah mengikuti pelatihan pertama dengan tanda sertifikat dan rangkaian Prakerja lainnya agar bisa dapat insentif dari pemerintah.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.