POSKOTA.CO.ID - Saldo DANA Kaget hari ini memberikan uang digital gratis sebesar Rp150.000 bagi para pengguna. Beirkut panduan klaimnya.
DANA Kaget merupakan fitur milik aplikasi dompet elektronik DANA yang memungkinkan sesama pengguna berbagi uang melalui link.
Hanya dengan bermodalkan hp, jaringan internet, dan aplikasi DANA, saldo DANA gratis tersebut berhak pengguna dapatkan.
Namun, sebelum klaim, sebaiknya ketahui ketentuan tentang DANA Kaget. Berikut sederet ketentuan klaim saldo DANA gratis.
Ketentuan DANA Kaget
Setiap pengguna harus memiliki aplikasi DANA terbaru yang terpasang pada perangkat untuk klaim DANA Kaget. Pastikan kamu sudah login pada aplikasi tersebut.
Klaim DANA Kaget tidak terbatas bagi pengguna DANA Basic atau Premium, tetapi keduanya. Namun, jika ingin membagikan link, pengguna wajib mengaktifkan Premium.
Selain itu, pastikan kamu telah memahami terkait pembagian saldo. DANA Kaget terbagi menjadi dua mode pembagian, yakni rata dan acak.
Mode rata berarti saldo diberikan secara merata dengan besaran yang sama, sedangkan mode acak berarti setiap pengguna memperoleh besaran yang berbeda.
Kemudian, link DANA Kaget umumnya bisa kamu temukan di internet, media sosial, hingga komunitas DANA. Beberapa influencher juga memberikan lewat giveaway.
Cara Klaim DANA Gratis
- Temukan link DANA Kaget.
- Pijit tombol 'Buka Sekarang' pada gambar amplop.
- Klaim saldo DANA gratis Rp150.000.
- Periksa dompet elektronik untuk memastikan uang.
Tips Aman Klaim Link Saldo DANA Gratis
Demi keamanan klaim, pastikan kamu telah mengetahui perbedaan antara link DANA Kaget asli dan palsu. Link asli umumnya diawali dengan pola link.dana.id/kaget.
Jika kamu menemukan pola lain, link tersebut dipastikan palsu. Harap berhati-hati, karena link bisa membahayakan keamanan data pengguna.
Kemudian, hp kamu harus terhubung dengan jaringan internet yang stabil. Ini agar proses klaim uang tidak terganggu.
Disclaimer: Artikel ini tidak menjamin keberhasilan kamu klaim saldo DANA. Seluruhnya merupakan tanggung jawab pengguna.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.