Ilustrasi saldo dana bansos Bantuan Pangan Non Tunai (Foto: Unsplash)

TEKNO

SELAMAT NIK eKTP Kamu Tertulis Bisa Terima Saldo Dana Bansos Rp600.00 BPNT Tahap 3 Juli-September Langsung Cair ke Rekening BNI, BRI, BSI, Bank Mandiri via KKS!

Selasa 20 Agu 2024, 11:47 WIB

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Selamat, NIK eKTP kamu tertulis bisa menerima saldo dana bansos Rp600.000 Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) tahap 3 Juli-September langsung cair ke rekening BNI, BSI, BRI, dan Bank Mandiri via Kartu Keluarga Sejahtera (KKS). 

Nomor Induk Kependudukan (NIK) Kartu Tanda Penduduk Elektronik (eKTP) yang tercatat di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) atau akun SIKS-NG sebagai penerima BPNT alokasi 3 bulan maka berhak mendapatkan saldo dana tersebut.

Pemerintah mengucurkan dana sebesar Rp200.000 setiap bulannya untuk para Keluarga Penerima Manfaat (KPM). Maka untuk periode Juli, Agustus, dan September Anda akan meraih Rp600.000 sekaligus. 

Biasanya pencairan alokasi tiga bulan ini melalui kantor Pos Indonesia, namun sekarang ini sudah dialihkan ke Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) yang tersambung dengan rekening bank penyalur. 

Hal tersebut tentu memudahkan para KPM karena saldo dana bansos sekarang bisa diambil melalui ATM dari bank penyalur, tidak perlu ke kantor Pos Indonesia lagi. 

Bank tersebut di antaranya adalah Bank Negara Indonesia (BN)), Bank Rakyat Indonesia (BRI), Bank Syariah Indonesia (BSI), dan Bank Mandiri. 

Namun saldo dana bansos BPNT tahap 3 yang sebelumnya dicairkan di kantor Pos Indonesia masih dalam tahap pembukaan rekening kolektif (burekol) sehingga belum dilakukannya pencairan ke KKS. 

Sebagian besar KPM masih belum mendapatkan KPM sehingga pencairan BPNT Juli-September 2024 ini diprediksi akan dilaksanakan pada akhir Agustus mendatang. 

Maka dari itu pastikan kembali bahwa Anda sudah terdaftar di DTKS dan layak sebagai penerima BPNT tersebut dengan cara cek di situs web resmi dari Kemensos. Kemudian ketahui manfaatnya. 

Cara Cek Status Penerima Bansos BPNT

Begini cara cek status penerima bansos BPNT yang dapat Anda ketahui:

Manfaat Bansos BPNT 

Bansos BPNT memiliki beberapa manfaat untuk para KPM yaitu sebagai berikut:

Demikian informasi yang dapat Anda simak terkait pencairan saldo dana bansos BPNT Juli-September 2024, salah satu program milik pemerintah. 

DISCLAIMER: Tanggal pencairan bansos ini pada setiap tahapnya tidak menentu sehingga tidak semua penerima mendapatkan bantuan dalam waktu yang bersamaan. 

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Tags:
saldo dana bansosBantuan Pangan Non Tunainomor induk kependudukanBPNTBantuan sosial

Rivera Jesica Souisa

Reporter

Rivera Jesica Souisa

Editor