4 Rekomendasi Pelatihan di Kartu Prakerja Gelombang 71, Tak Perlu Bingung Lagi!

Minggu 18 Agu 2024, 23:42 WIB
4 rekomendasi pelatihan di Kartu Prakerja gelombang 71. (Prakerja)

4 rekomendasi pelatihan di Kartu Prakerja gelombang 71. (Prakerja)

Dilakukan secara webinar yang diselenggarakan oleh Chakralestari. Pelatihan ini sangat cocok yang ingin mempromosikan tempat wisata pada media sosial. 

- Percakapan Bahasa Inggris bagi Resepsionis Hotel 

Diselenggarakan oleh Duta International Course, latihan yang diselenggarakan secara webinar ini sangat penting karena kemajuan wisata juga dipengaruhi oleh kemampuan bahasa Inggris yang mumpuni. 

2. Pelatihan Alat Berat 

Bagi kamu yang ingin menjadi Pengemudi Bus, Teknisi Buldozer, dan Teknisi Excavator, wajib mengambil pelatihan ini. 

- Pelatihan Mengemudi Kendaraan Bus 

Diselenggarakan oleh Hino Indonesia dari Kabupaten Purwakarta, kelas ini harus dilakukan secara tatap muka karena praktik langsung.

- Perawatan Dasar Alat Berat (Buldozer & Excavator)

Pelatihan ini dilakukan secara tatap muka bersama dengan UT School dari Kabupaten Banjar. 

3. Pelatihan Pemasaran Umum 

Merapat bagi yang ingin menjadi Digital Marketer, Digital Marketing Specialist, Spesialis Media Sosial, Financial Marketer, dan Agen Penjual Efek Reksadana. 

- Strategi Pemasaran Online bagi Spesialis Pemasaran Digital 

LPK Hijrah Batimurung yang berasal dari Kota Makassar akan membantumu dalam pelatihan ini secara tatap muka.

- Pemasaran Digital Bisnis Retail Menggunakan Media Sosial  

Berita Terkait

News Update