NIK KTP Elektronik Milik Anda Terdata sebagai Penerima Bansos BPNT, Saldo Dana Bansos Rp600.000 Cair Lewat Rekening Baru KKS

Sabtu 17 Agu 2024, 13:20 WIB
Dana bansos BPNT. (Poskota/Legenda Kinanty Putri)

Dana bansos BPNT. (Poskota/Legenda Kinanty Putri)

2. Fotokopi KK

3. Fotokopi KTP

4. Mengisi formulir pembukaan rekening

KPM bisa melakukan pengecekkan terlebih dahulu untuk mengetahui apakah Nomor Induk Kependudukannya terdata sebagai penerima BPNT.

Cara Cek Bansos

1. Buka situs cekbansos.kemensos.go.id

2. Isi wilayah penerima manfaat dengan lengkap sesuai domisili

3. Pilih Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, dan Desa

4. Isi nama lengkap sesuai dengan KTP

5. Masukkan kode captcha yang tertera

6. Klik "CARI DATA"

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

News Update