3. Memeriksa Bansos BPNT Melalui Kantor Kelurahan/Desa
- Datangi kantor kelurahan atau desa di daerah tempat tinggal Anda.
- Bawa fotokopi KTP dan KK.
- Minta bantuan petugas untuk memeriksa status penerimaan bansos Anda.
- Petugas akan membantu Anda menentukan apakah Anda termasuk penerima manfaat BPNT.
Jika nama Anda terdaftar, pastikan informasi yang ditampilkan sesuai dengan data Anda. Untuk memastikan hak Anda atas bansos, pastikan Anda terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).
Apabila sudah terdaftar, Anda dapat mengambil bantuan sesuai dengan jadwal yang ditetapkan. Semoga informasi ini berguna untuk Anda.
DISCLAIMER: Terkait proses pencairan berikut jadwal tepatnya hanya diketahui oleh pemerintah, dalam hal ini adalah Kemensos. Teknis detail biasanya tidak akan dipublikasikan atau disebarluaskan.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.