13. Kode voucher berhasil ditukar, peserta bisa mengikuti pelatihan
Bukalapak
1. Buka aplikasi Bukalapak
2. Ketik "Prakerja" di tab pencarian
3. Pilih jenis kursus/pelatihan sesuai minat dan bakat
4. Cek detail kurikulum kursus dan ulasan, jika ingin lebih yakin pada pilihan kamu
5. Jika dirasa cocok, klik "Ya" pada Syarat dan Ketentuan
6. Masukkan nomor Kartu Prakerja yang sesuai, untuk kemudian diverifikasi oleh sistem
7. Klik "Bayar dengan Kartu Prakerja" lalu kode OTP akan dikirim lewat ke nomor HP yang terdaftar di akun
8. Masukkan 5 huruf sandi yang dikirim ke nomor HP terdaftar, lalu
9. Klik tombol "Verifikasi"
10. Cek "Detail Tagihan" atau email untuk melihat kode kupon
Pintar
1. Daftar akun dengan akses web pintaria.com/kartuprakerja