SEGERA CAIRKAN! Saldo Dana Rp1.800.000 dari PIP Kemdikbud Periode Agustus 2024, Cek Caranya Sekarang! (PosKota/Nur Rumsari)

EKONOMI

SEGERA CAIRKAN! Saldo Dana Rp1.800.000 dari PIP Kemdikbud Periode Agustus 2024, Cek Caranya Sekarang!

Kamis 01 Agu 2024, 21:10 WIB

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Para siswa cairkan saldo dana Rp1.800.000 dari PIP Kemdikbud periode agustus 2024. Simak informasinya di sini.

Saldo dana PIP Kemdikbud Agustus 2024 diperkirakan proses pencairannya diberikan kepada siswa yang berasal dari keluarga kurang mampu.

Program Indonesia Pintar (PIP) merupakan program yang bertujuan untuk membantu biaya pendidikan siswa selama duduk dibangku sekolah.

PIP ini diberikan Pemerintah sebagai upaya mendorong tingkat pendidikan Indonesia semakin sejahtera dan kesempatan anak-anak merata dapat pendidikan tanpa merasakan adanya drop out karena ekonomi.

Bansos ini akan dibagikan kepada siswa yang terdaftar di DAPODIK dan tertera sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Besaran yang diberikan juga tergantung pada jenjang pendidikan siswa penerima.

Berikut informasi mengenai PIP Kemdikbud 2024, bagi penerima perhatikan memenuhi syarat dan ketentuannya.

Besaran Dana PIP Kemdikbud 2024

Syarat Penerima PIP Kemdikbud 2024

Siswa berusia 6 hinga 21 tahun.
Siswa memiliki KIS (Kartu Indonesia Pintar).
Siswa terdata di DTKS (Data Terpadu Kesejahteraan Sosial).
Siswa mendapat SKTM (Surat Keterangan Tidak Mampu).
Siswa mempunyai KKS (Kartu Keluarga Sejahtera).

Cara Cek Status Penerimaan PIP Kemdikbud 2024 di HP

1. Buka google di hp Anda.
2. Kunjungi situs pip.kemdikbud.go.id.
3. Masukkan NISN dan NIK pada kolom yang tersedia.
4. Isi penjumlahan dengan benar.
5. Klik 'Cari Penerima PIP'
6. Website akan memperoses pencarian data.
7. Laman akan menampilkan status data siswa yang berhasil menjadi penerim PIP Kemdikbud 2024.

Dengan informasi di atas, diharakan para siswa dapat mengecek status penerimaannya di ponselnya masing-masing melalui situs resmi dan bantuan ini juga semoga dapat membantu biaya pendidikan agar terus semangat belajar.

Dapatkan berita pilihan editor dan informasi menarik lainnya di saluran WhatsApp resmi Poskota.co.id. GABUNG GRATIS DI SINI

Tags:
Saldo DANA GratisSaldo danabansosPIPDana PIPDana Bantuan Sosialpencairan PIP

Nur Al Fajar Rumsari

Reporter

Nur Al Fajar Rumsari

Editor