Lirik Lagu ‘Tak di Tanganku’ Juicy Luicy Ft. Mawar de Jongh, Kembali Viral Tahun Ini!

Kamis 01 Agu 2024, 21:51 WIB
Lirik Lagu ‘Tak di Tanganku’ Juicy Luicy Ft. Mawar de Jongh, Kembali Viral Tahun Ini! (Foto: YouTube/Trinity Optima Production)

Lirik Lagu ‘Tak di Tanganku’ Juicy Luicy Ft. Mawar de Jongh, Kembali Viral Tahun Ini! (Foto: YouTube/Trinity Optima Production)

Ku baru membuka mata

Kau sudah makan kedua

Gelisah siapa yang tanya

Rindu kita bersama

Terang disini cepat

Disana gelap

Kau masih tertidur dengan lelap

Hanya bisa berharap

Engkau disana

Baik baik saja

Siapa yang jadi bahu saat kau perlu

Menangis terluka di payung rindu

Berita Terkait
News Update